Haji Lulung Masih "Percaya Nggak Percaya" Terkait Keberadaan Ahok di Mako Brimob.

Haji Lulung Masih "Percaya Nggak Percaya" Terkait Keberadaan Ahok di Mako Brimob.
Haji Lulung Masih "Percaya Nggak Percaya" Terkait Keberadaan Ahok di Mako Brimob.
HOT NEWS.
Basuki T Purnama (Ahok), Terdakwa kasus penistaan agama yang selama ini menjalani vonis selama 2 tahun penjara di tahanan Mako Brimob Kelapa Dua, Depok.
Menanggapi hal ini bisa terjadi, menurut Wakil Ketua DPRD DKI Abraham Lunggana alias Haji Lulung menyakini jikalau Ahok masih berada di Mako Brimob.
"Percaya nggak percaya. Tapi saya percaya dengan institusi Lapas Cipinang yang menitipkan Ahok ke Mako Brimob," kata Haji Lulung kepada SINDOnews, Kamis (8/6/2017).
Lebih lanjut lulung menambahkan, Brimob yang berada di bawah naungan Polri sudah seharusnya profesional. Terlebih dalam memperlakukan tahanan titipan, pukasnya.
"Masa sekelas Brimob nggak amanah. Saya yakin ada (Ahok di Mako Brimob), yang jelas mereka kan profesional," katanya.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »